23 October 2014

Mengunci File Document Word (2007)

Saat menggunakan Microsoft Word 2007, kita memiliki keluasaan untuk mengunci atau menyelipkan password pada file yang kita privasikan. 
Saat kita klik Microsoft Office Button dan tuju bagian Prepare kamu bisa temukan fitur berikut :



  • Inspect Document    Jika kita klik Inspect Document, dan jendela Document Inspector muncul, kita bisa mereview dokumen dan mengetahui informasi pribadi atau yang sensitifi yang mungkin tak hendak kita bagi.
  • Encrypt Document  Klik Encrypt Document membolehkan kita untuk mengenkrip (dan juga memasang password) dokumen sebelum kita kirim.
  • Restrict Permission  Restrict Permission membolehkan kita untuk membatasi fungsi dari dokumen namun mengijinkan pihak lain untuk melihatnya, dan jika mereka miliki ijin tertentu, itu bisa mereka lakukan lebih lanjut. Misalnya, kita ingin untuk memasang opsi untuk tidak membolehkan perintah copy atau print hingga pihak lain tak bisa menyalin dan mencetak dokumen atau menyalinnya ke file lain.
  • Add A Digital Signature   Add a Digital Signature mengijinkan kita untuk mengotentifikasi dokumen dengan menambahkan tanda tangan digital secara langsung dalam dokumen.
  • Mark As Final Mark as Final menyimpan dokumen dalam bentukan terakhir, sebagai read-only, hingga pihak lain hanya bisa melihat dan mencetak file.

PPL IAIN Syekh Nurjati Cirebon

Jika ditanya apa yang kau suka dari kehadiran mereka? Mereka punya jawabannya : semangat yang tinggi dengan keingintahuan yang tipikal mahas...